TAKSASI PRODUKSI HARIAN KELAPA SAWIT DI PT. SALIM IVOMAS PRATAMA KEBUN SUNGAI DUA

Detail Cantuman

Text

TAKSASI PRODUKSI HARIAN KELAPA SAWIT DI PT. SALIM IVOMAS PRATAMA KEBUN SUNGAI DUA

XML

Kegiatan dalam hal pemanenan Tandan Buah Segar (TBS) merupakan hal penting dalam kegiatan produksi tanaman kelapa sawit. Kegiatan pemanenan kelapa sawit berpengaruh langsung terhadap kuantitas dan kualitas Tandan Buah Segar (TBS) adalah taksasi atau estimasi penen kelapa sawit dengan cara menghitung jumlah tandan buah segar yang siap dipanen pada esok hari. Taksasi panen juga berpengaruh dalam hal penentuan jumlah tenaga kerja, jumlah Tandan Buah Segar (TBS) yang akan di panen, dan penentuan jumlah angkutan hasil panen.
Penelitian dilaksanakan di PT.Salim Ivomas Pratama Kebun Sungai Dua Tepatnya di Divisi IV. Waktu penelitian dari bulan 08 Maret sampai 08 April 2023. Metode yang digunakan yaitu metode Analisa Dekriptif dengan mengumpulkan data Sekunder dan data Primer. Data sekunder yang diambil yaitu histori Curah Hujan, histori Hasil Produksi kemudian data Primer yaitu mengitung SKB (Sensus Kematangan Buah ) selama 1 bulan.
Hasil dari penelitiian ini menunjukkan sampel/sensus 5% tanaman dari populasi. Hasil SKB/Taksasi rata-rata 39,25% buah matang dari sampel dibandingkan Realisasi produksi rata-rata 39,86%. Uji-T, nilai Sig. (2-tailed) 0,797 > 0,05 maka tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara hasil SKB pada SKB Taksasi dan Realisasi Produksi. Taksasi Produksi Harian mendekati 100% (98,98%).


Detail Information

Item Type
Bachelor's Thesis
Penulis
PRASETYA NURUL HIDAYAT - Personal Name
Student ID
1901249
Dosen Pembimbing
Eka Bobby Febrianto, S.P., M.Si - - Dosen Pembimbing 1
Habib Prayitno, S.Psi., M.Psi - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Henry Budi S.P., M.Agr - - Penguji 1
Hardy Wijaya, S.P - - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Published
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Institut Teknologi Sawit Indonesia : Institut Teknologi Sawit Indon.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
2023 PRA T
Copyright
Institut Teknologi Sawit Indonesia
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail