ANALISA PRODUKSI KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis jacq) DI AREAL AIR ASIN DI PT NAFASINDO KEBUN KOTA BAHAGIA AFDELING 1

Detail Cantuman

Text

ANALISA PRODUKSI KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis jacq) DI AREAL AIR ASIN DI PT NAFASINDO KEBUN KOTA BAHAGIA AFDELING 1

XML

EDI AZHARUS SYAFI. ANALISA PRODUKSI KELAPA SAWIT (Elaeis
guineensis jacq) DI AREAL AIR ASIN. Tugas Akhir Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian Agrobisnis Perkebunan Program Studi Budidaya Perkebunan dibimbing oleh Zulham Effendi, S.T., M.Sc Eng dan Eka Bobby Febrianto, S.P., M.Si.
Produksi tanaman kelapa sawit di areal air asin sangatlah jarang kita temukan. Hanya ada beberapa kebun yang terletak di pinggiran tepi pantai.
Penelitian ini dilaksanakan di PT Naffasindo kebun kota bahagia afdeling 1yang berlangsung pada bulan maret 2021. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui secara produktivitas tanaman kelapa sawit (Elaeis guineensis Jacq) pada areal air asin di PT Naffasindo Kebun Kota Bahagia. Rancangan penelitian ini menggunakan metode analisa deskriftif yaitu teknik analisa yang digunakan dalam menganalisa data dengan membuat gambaran data-data yang terkumpul.
Dari hasil penelitian, produksi kelapa sawit tidak normal dikarenakan kurangnya pemeliharaan pada areal tersebut. Tanaman juga banyak terserag ganoderma yang mengakibatkan busuk pangkal bawah tanaman.


Detail Information

Item Type
Bachelor's Thesis
Penulis
EDI AZHARUS SYAFI - Personal Name
Student ID
1701057
Dosen Pembimbing
Zulham Effendi, S.T., M.Sc Eng - - Dosen Pembimbing 1
Eka Bobby Febrianto, S.P., M.Si - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Published
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Institut Teknologi Sawit Indonesia : Medan.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
2021 Edi A
Copyright
Institut Teknologi Sawit Indonesia
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail