KAJIAN BIAYA PEMUPUKAN TANAMAN BELUM MENGHASILKAN (TBM) KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq) DI DIVISI IV PT. SALIM IVOMAS PRATAMA

Detail Cantuman

Text

KAJIAN BIAYA PEMUPUKAN TANAMAN BELUM MENGHASILKAN (TBM) KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq) DI DIVISI IV PT. SALIM IVOMAS PRATAMA

XML

Penelitian ini dilaksanakan di PT. Salim Ivo Mas Pratama kebun Sungai Rumbia 2, yang berlangsung dari bulan Oktober – Desember 2020. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui biaya pemupukan pada tanaman belum menghasilkan kelapa sawit (Elaeis guineensis Jacq.) di Kebun Sungai Rumbia 2 PT. Salim Ivomas Pratama. Metode yang digunakan adalah metode analisa deskriptif dengan mengumpulkan data sekunder yaitu biaya pemupukan pada tanaman belum menghasilkan tahun 2017 dan 2028 di PT. Salim Ivomas Pratama kebun Sungai Rumbia 2. Hal yang diamati adalah data informasi kebun, data curah hujan, data rekomendasi pemupukan, data realisasi pemupukan, data biaya pembelian pupuk, data biaya penaburan dan biaya transportasi.
Penelitian ini dilakukan di Divisi IV pada tanaman belum menghasilkan dengan tahun tanam 2017 dan 2018. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Total Biaya Pemupukan Realisasi pada tahun tanam 2017 dengan data 3 tahun sesudah 2018-2020 dengan biaya pemupukan sebesar Rp. 658,673,173 Biaya tenaga pemupukan sebesar Rp. 108,268,837, dan Biaya Transport sebesar Rp. 3,409,131. Untuk tahun tanam 2018 hasil dengan data 3 tahun 2018-2020 dengan biaya pemupukan sebesar Rp. 2,100,571,719, Biaya tenaga pemupukan sebesar Rp. 357,489,941, dan Biaya Transport sebesar Rp. 12,959,747.
Komposisi Biaya Pemupukan tanaman belum menghasilkan kelapa sawit di Divisi IV Kebun Sungai Rumbia 2 PT. Salim Ivomas Pratama terdiri dari Biaya Pupuk, Biaya Tenaga, Biaya Transport dari 2 tahun tanam 2017 dan 2018.


Detail Information

Item Type
Bachelor's Thesis
Penulis
MUHAMMAD ZIDANE NASUTION - Personal Name
Student ID
1701195
Dosen Pembimbing
Febriana Roosmawati, S.E., M.Sc - - Dosen Pembimbing 1
Dina Arfianti Saragih, S.P., M.Sc - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Published
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Institut Teknologi Sawit Indonesia : Institut Teknologi Sawit Indon.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
2021 MUH K
Copyright
Institut Teknologi Sawit Indonesia
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail