EFEKTIVITAS PENGENDALIAN HAMA ULAT KANTONG (Metisa plana) PADA TANAMAN KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq) DENGAN METODE INJEKSI BATANG DI PT. SIDOJADI DIVISI I

Detail Cantuman

Text

EFEKTIVITAS PENGENDALIAN HAMA ULAT KANTONG (Metisa plana) PADA TANAMAN KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq) DENGAN METODE INJEKSI BATANG DI PT. SIDOJADI DIVISI I

XML

ABDURRAHMAN RANDA NST. EFEKTIVITAS PENGENDALIAN HAMA ULAT KANTONG (Metisa plana) PADA TANAMAN KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq) DENGAN METODE INJEKSI BATANG DI AFDELING I PT. SIDO JADI. Tugas Akhir Mahasiswa STIPAP Program Studi Budidaya Perkebunan dibimbing oleh Dr Ir. Ahmad Saleh, M.Sc dan Saroha, SST, MP.
UPDKS (Ulat Pemakan Daun Kelapa Sawit) merupakan hama yang harus dikendalikan. Dalam penelitian ini tindakan penegndalian yang dilakukan adalah pada Ulat Kantong (Metisa plana). Larva memakan daun kelapa sawit sehingga mengakibatkan daun pohon kelapa sawit berlubang – lubang, selanjutnya daun mengering dan pelepah menjadi layu, sehingga proses fotosintesis menjadi terganggu dan akhirnya menurunkan produktivitas.
Penelitian dilaksanakan di kebun Sei Parit PT. SIDOJADI. Waktu penelitian dilaksanakan bulan Mei 2017 sampai dengan Juli 2017. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan analisa deskriptif, dengan mengambil data – data sekunder di lokasi penelitian yaitu data sensus tanaman yang terserang hama M. plana mulai dari Juli tahun 2016 hingga Juni 2017. Tujuan penelitian ini agar dapat mengetahui efektifitas pengendalian hama ulat kantong M. plana dengan menggunakan alat injeksi batang pada tanaman kelapa sawit.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa di Kebun Sei Parit PT. SIDOJADI Divisi I menunjukkan bahwa kondisi populasi hama M. plana mengalami penurunan setelah dilakukannya pengendalian. Pengendalian hama ulat kantong M. plana yang dilakukan pada bulan Januari – Juni tahun 2017 dengan metode injeksi batang kurang efektif, hal ini di sebabkan oleh waktu aplikasi tidak sesuai, walaupun begitu mempunyai prospek lebih baik dibandingkan fogging. Dari data bulan Juli -- Desember Tahun 2016 mengalami peningkatan serangan dikarenakan pengendalian dengan metode fogging, tetapi dengan pengendalian injeksi batang di mulai dari Januari – Juni tahun 2017 mengalami penurunan


Detail Information

Item Type
Bachelor's Thesis
Penulis
Student ID
1301003
Dosen Pembimbing
Dr. Ir. Ahmad Saleh, M.Sc - - Dosen Pembimbing 1
Saroha Manurung, SST., M.P - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Institut Teknologi Sawit Indonesia : Medan.,
Edisi
Subyek
No Panggil
2017 Abd E
Copyright
Institut Teknologi Sawit Indonesia
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail