ESTIMASI KARBON TERSIMPAN TANAMAN KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq) PADA KELAS KESESUAIAN LAHAN S1 DI KEBUN ADOLINA PTPN IV

Detail Cantuman

Text

ESTIMASI KARBON TERSIMPAN TANAMAN KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq) PADA KELAS KESESUAIAN LAHAN S1 DI KEBUN ADOLINA PTPN IV

XML

SARIYAT ABDI PASARIBU. ESTIMASI KARBON TERSIMPAN TANAMAN KELAPA SAWIT (Elais guineensis Jacq) PADA KELAS KESESUAIAN LAHAN S1 DI KEBUN ADOLINA PTPN IV. Tugas Akhir Mahasiswa STIPAP Program Studi Budidaya Perkebunan dibimbing oleh Saroha Manurung, S.ST.,M.P dan Aulia Juanda,S.Si.,M.MSi.
Perluasan lahan penanaman kelapa sawit menimbulkan perdebatan adanya beberapa dapak negative terhadap kesuburan tanah, hidrologi,bioversity dan pemanasan global. Gas rumah kaca (GRK) yang penting di perbaiki adalah CO2 berasal dari pembakaran bahan hasil, deforestasi, aktivitas manusia dan polusi. Kemampuan tanaman dalam berfotosintesa yang mempergunakan CO2 menjadi hal yang penting diperhatikan. Penilitian ini bertujuan untuk mengukur potensi karbon tersimpan, serapan CO2 oleh tanaman kelapa sawit produksi PTPN IV yang ditanaman pada lahan yang kesuburan tinggi yaitu (S1)
Penilitian dilakukan pada bulan Juli – Agustus 2021 di Kebun Adolina PTPN IV mengikuti metode destruktif dan non destruktif, menurut ICRAF (2009) dalam (Hairiah dan Rahayu, 2007)
Hasil Pengamatan biomassa Atas Permukaan adalah 410,522 ton/ha, Biomassa Tumbuhan Bawah 3,643/ha, Potensi Karbon Tersimpan 70,8906 ton/ha dan serapan Karbon 260,168 ton CO2/ha. Dengan pembanding pada hutan sekunder muda yaitu 102,31 ton CO2/ha menegaskan bahwa tanaman kelapa sawit mampu menyerap karbon dengan baik.
Kata Kunci : Estimasi Karbon, Kelapa Sawit, Karbon Dioksida, Kelas Kesesuaian Lahan


Detail Information

Item Type
Bachelor's Thesis
Penulis
SARIYAT ABDI PASARIBU - Personal Name
Student ID
1501159
Dosen Pembimbing
Saroha Manurung, S.ST, M.P - - Dosen Pembimbing 1
Aulia Juanda, Djs, S.Si., M.Si - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Published
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Institut Teknologi Sawit Indonesia : Medan.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
2022 Sar E
Copyright
Institut Teknologi Sawit Indonesia
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail