Text
PERBANDINGAN KUALITAS BIOPELET DARI LIMBAH PADAT INDUSTRI KELAPA SAWIT BERUPA PELEPAH, CANGKANG, TANKOS SEBAGAI BAHAN BAKAR TERBARUKAN
XMLKebutuhan energi di Indonesia yang berasal dari minyak bumi, batu bara, dan gas bumi semangkin meningkat seiring dengan pertumbuhan populasi penduduk dan perkembangan industri.Hal ini akan berdampak besar terhadap terbatasnya persediaan energi, Diperkirakan kebutuhan energi nasional akan meningkat drastis
Oleh sebab itu kita perlu memanfaatkan apa yang ada untuk dijadikan sebagai energi alternatif, salah satu nya dengan cara memanfaatkan limbah padat kelapa sawit sebagai bahan baku proses pembuatan biopelet.
Tandan kosong kelapa sawit, cangkang, pelepah merupakan limbah dari perkebunan kelapa sawit yang melimpah jumlah nya, dikarenakan kurang nya minat untuk memanfaatkan limbah tersebut sebagai sumber energi terbarukan. Penelitian pengembangan biopelet berbahan baku biomassa ligniselulosa berperan penting pada proses pembakaran dimana karbon berkolerasi positif terhadap nilai kalor biomassa, melakukan uji parameter mutu biopelet berdasarkam standart SNI 8021:2014. Ditemukan hasil terbaik biopelet pada komposisi cangkang dan dan tandan kosong . Biopelet yang dihasilkan memiliki nilai kerapatan berkisar 1, 02-1,17 g/cm3 , Kadar air 2,38- 4,76%, kadar zat terbang 67,24 -72,83%, kadar abu 4,50 – 7,41%, kadar karbon terikat 17, 36 – 22,97%, dan nilai kalor 4172-4666 kal/g.
Detail Information
Item Type |
Bachelor's Thesis
|
---|---|
Penulis |
ROBBY ANGGI SITORUS - Personal Name
|
Student ID |
1602095
|
Dosen Pembimbing | |
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI | |
Edisi |
Published
|
Departement | |
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Institut Teknologi Sawit Indonesia : Institut Teknologi Sawit Indon., 2020 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
2020 ROB P
|
Copyright |
Institut Teknologi Sawit Indonesia
|
Doi |