ANALISA KESENJANGAN (GAP) PRODUKTIVITAS TANAMAN KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq) DI AFDELING GREA KEBUN GREAHAN PT. KARYA HAVEA INDONESIA

Detail Cantuman

Text

ANALISA KESENJANGAN (GAP) PRODUKTIVITAS TANAMAN KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq) DI AFDELING GREA KEBUN GREAHAN PT. KARYA HAVEA INDONESIA

XML

JOSUA TAMBA, “ANALISA KESENJANGAN (GAP) PRODUKTIVITAS TANAMAN KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq) DI AFDELING GREA KEBUN GREAHAN PT. KARYA HAVEA INDONESIA”. Tugas Akhir Mahasiswa Program Studi Budidaya Perkebunan dibimbing oleh Bapak Aulia Juanda Djaingsastro, S.Si., M.Si. dan Bapak Dhanny Rukmana Manday, S.T., M.T.
Tanaman kelapa sawit (Elaeis guineensis Jacq.) merupakan salah satu tanaman perkebunan penghasil minyak nabati yang telah menjadi komoditas pertanian utama dan unggulan di Indonesia. Untuk mendapatkan potensi produksi yang maksimal maka kelapa sawit membutuhkan kondisi tumbuh baik. Dan peningkatan produktivitas dapat dilakukan dengan menganalisis berbagai faktor yang mempengaruhi pertumbuhan kelapa sawit.
Penelitian tugas akhir ini dilaksanakan di Afdeling Grea Kebun Greahan PT. Karya Havea Indonesia. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret sampai bulan April 2021. Penelitian ini dilakukan dengan metode deskriprif yaitu mengumpulkan data mendukung tentang produktifitas tanaman kelapa sawit di Afdeling Grea Kebun Greahan PT. Karya Havea Indonesia.
Beberapa faktor yang mempengaruhi tinggi atau rendahnya suatu potensi produksi, rencana produksi dan realisasi produksi tanaman kelapa sawit adalah faktor lingkungan, faktor bahan tanam, dan faktor kultur teknis. Peningkatan kesenjangan produktivitas (GAP) tanaman kelapa sawit di Afdeling Grea Kebun Greahan kemungkinan di sebabkan oleh faktor pemupukan, umur tanaman, jumlah pokok per hektar, kultur teknis dilapangan, dan faktor non teknis seperti pencurian TBS.


Detail Information

Item Type
Bachelor's Thesis
Penulis
JOSUA TAMBA - Personal Name
Student ID
1701253
Dosen Pembimbing
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Published
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Institut Teknologi Sawit Indonesia : Medan.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
2021 Jos A
Copyright
Institut Teknologi Sawit Indonesia
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail